Definisi Sitem Terdistribusi Sistem distribusi
adalah sebuah sistem yang komponennya berada pada jaringan komputer. Komponen
tersebut saling berkomunikasi dan melakukan koordinasi hanya dengan pengiriman
pesan (message passing).
Sistem terdistribusi merupakan kebalikan dari Sistem Operasi
Prosesor Jamak. Pada sistem tersebut, setiap prosesor memiliki memori lokal
tersendiri. Kumpulan prosesornya saling berinteraksi melalui saluran komunikasi
seperti LAN dan WAN menggunakan protokol standar seperti TCP/IP. Karena saling
berkomunikasi, kumpulan prosesor tersebut mampu saling berbagi beban kerja,
data, serta sumber daya lainnya.
Sistem terdistribusi dapat dikatakan sebagai suatu keberadaan
beberapa komputer yang bersifat transparan dan secara normal, setiap sistem
terdistribusi mengandalkan layanan yang disediakan oleh jaringan komputer.
Beberapa
contoh dari sistem terdistribusi yaitu :
1. Internet,
merupakan suatu bentuk jaringan global yang menghubungkan computer dengan satu sama lainnya, yang dapat
berkomunikasi dengan media IP sebagai protokol.
2. Intranet
● Jaringan yang teradministrasi secara lokal
● Biasanya proprietary
● Terhubung ke internet (melalui firewall)
● Menyediakan layanan internal dan eksternal
3. Sistem terdistribusi
multimedia Biasanya digunakan pada infrastruktur internet
· Karakteristik
Sumber
data yang heterogen dan memerlukan sinkronisasi secara real time
· Video,
audio, text Multicast
Contoh:
-
Teleteaching tools (mbone-based, etc.)
-
Video-conferencing
-
Video and audio on demand
4. Mobile dan sistem komputasi ubiquitous
·
Sistem telepon Cellular (e.g., GSM)
Resources dishare : frekuensi radio, waktu transmisi dalam satu
frekuensi, bergerak
· Komputer
laptop, ubiquitous computing
· Handheld
devices, PDA, etc
5. World
wide web
· Arsitektur
client/server tebuka yang diterapkan di atas infrastruktur internet
· Shared
resources (melalui URL)
6. Contoh distribusi yang lainnya seperti
· Sistem
telepon seperti ISDN, PSTN
· Manajemen
jaringan seperti Administrasi sesumber jaringan
· Network
File System (NFS) seperti Arsitektur untuk mengakses sistem file melalui jaringan.
Referensi
:
Tidak ada komentar:
Posting Komentar